TeknoApps.id – Microsoft Excel sebagai perangkat pengolah angka memiliki banyak fitur untuk yang memudahkan kamu ketika mengolah data. Salah satu fitur tersebut adalah formula atau rumus IF. Seperti apa fungsi rumus IF? Bagaimana penulisan rumus IF pada Excel 3 kondisi atau lebih? Di dalam artikel ini kamu akan mempelajari lebih jauh tentang pengertian dan fungsi rumus IF. Selain itu, ada ...

TeknoApps.id – Microsoft Excel adalah alat luar biasa untuk menangani berbagai data tanpa masalah. Ada berbagai opsi Excel yang membuat pekerjaan lebih mudah, tetapi banyak orang yang tidak terbiasa dengan fitur ini, salah satunya adalah mematikan rumus. Padahal, cara mematikan rumus di Excel itu amatlah mudah. Mematikan atau menghapus rumus Excel dari lembar tanpa kehilangan data bisa dilakukan dengan berbagai ...

TeknoApps.id – Microsoft Excel merupakan aplikasi pengolah angka yang begitu dibutuhkan untuk berbagai macam kegiatan harian. Salah satunya yang terpenting adalah untuk kebutuhan kantoran. Bahkan tidak sedikit yang bertanya tentang bagaimana cara menambah persen di Excel.  Informasi tersebut biasanya dibutuhkan ketika seseorang ingin melakukan perhitungan data tertentu seperti halnya data perusahaan. Meskipun terdengar cukup simpel, akan tetapi masih saja ada ...

TeknoApps.id – Microsoft Excel merupakan program pengolah angka yang sering digunakan untuk kebutuhan kantoran. Ada begitu banyak rumus yang bisa diterapkan dalam aplikasi ini. Namun, sayangnya tidak ada rumus Excel perkalian persen secara spesifik.  Namun, kamu masih bisa menggunakan rumus pembagian rumus dari format number – percent style agar mampu menghitung persen. Jangan lupa perhatikan dengan baik bagaimana langkah-langkah penerapan ...

TeknoApps.id – Microsoft Excel merupakan sejenis aplikasi pengolah angka yang menjadi favorit untuk berbagai kebutuhan. Salah satunya yang paling sering dibutuhkan adalah rumus Excel menghitung masa kerja hari, bulan, tahun. Pastinya rumus seperti ini akan sangat dibutuhkan di berbagai perkantoran.  Mulai dari perkantoran swasta sampai milik pemerintah. Rumus ini begitu penting karena dapat dipakai untuk melakukan pengelolaan pegawai termasuk dalam ...

TeknoApps.id – Ada ribuan rumus Excel yang bisa kamu gunakan. Namun pada kesempatan kali ini akan dibahas tentang rumus Excel pengurangan persen. Perhitungan ini sangat berguna untuk mengetahui berapa besar persentase penurunan jumlah dari satu periode ke periode selanjutnya. Biasanya, rumus Excel pengurangan persen ini dipakai untuk mengetahui besaran penurunan pendapatan, penurunan penjualan, produksi, dan lain sebagainya. Supaya kamu tidak ...

TeknoApps.id – Salah satu aplikasi yang sangat sering dijumpai di dunia kerja adalah Microsoft Excel. Aplikasi ini dipakai untuk mengolah data dan angka. Sebelum kamu masuk ke dunia kerja, sebaiknya pahami rumus Excel terlebih dahulu. Pasalnya, tak sedikit lowongan pekerjaan yang mengharuskan kandidatnya untuk menguasai aplikasi tersebut. Tak perlu khawatir karena pada kesempatan kali ini kamu akan berkenalan dengan rumus ...