Cara Mengatasi Hasil Print Putus-Putus – Tugas sudah selesai nih, tinggal di print lalu bisa bersantai sejenak. Eh, ternyata setelah di print hasilnya malah putus-putus. Momen tersebut memang sudah biasa untuk kebanyakan orang. Apalagi bagi mereka yang keseharian nya harus mencetak berkas-berkas penting. Beberapa penyebab printer menghasilkan salinan putus-putus secara umum adalah karena printer jarang digunakan sehingga tinta menjadi kering, ...